- Dinkominfostasandi Ikuti Bimtek Program Pengendalian Gratifikasi
- [HOAKS] Presiden Prabowo Sahkan Hukuman Mati untuk Kepala Daerah Koruptor
- [HOAKS] Tutup Segel Aqua Rusak karena Disuntik Formalin
- [HOAKS] Kemensos Kerja Sama dengan Telegram untuk Salurkan Bansos
- [HOAKS] Tautan Undian Berhadiah Mengatasnamakan BCA
- [HOAKS] Sertifikat Elektronik Merupakan Rencana Mafia Tanah Ambil Tanah Masyarakat
- [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Anggota Dewan Komisioner OJK Hasan Fawzi
- [HOAKS] Memutihkan Wajah Menggunakan Pasta Gigi
- Bupati dan Wakil Bupati Periode 2025-2030
- Dinkominfostasandi Kabupaten Purworejo Gelar Bimtek Penyusunan DIP dan DIK
[HOAKS] Megawati dan Puan Datangi KPK untuk Bebaskan Hasto
![[HOAKS] Megawati dan Puan Datangi KPK untuk Bebaskan Hasto](https://dinkominfo.purworejokab.go.id/asset/foto_berita/no_16_tgl_33.jpg)
Penjelasan :
Beredar sebuah unggahan di media sosial Facebook yang mengklaim Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri bersama putrinya yang juga Ketua PDIP Puan Maharani mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Narasi dalam unggahan tersebut keduanya mendatangi Kantor KPK untuk membebaskan Sekretaris Jendral PDIP Hasto Kristiyanto yang telah ditetapkan sebagai tersangka.
Faktanya, klaim dalam unggahan tersebut adalah tidak benar. Dilansir dari kompas.com, setelah ditelusuri tidak ada informasi yang valid Megawati dan Puan mendatangi Gedung KPK usai Hasto ditetapkan sebagai tersangka. setelah dicek video yang beredar menggunakan teknik reverse image search hasilnya video tersebut identik dengan unggahan di kanal YouTube Osotvchannel pada 2023. Dalam keterangannya video itu adalah momen rapat Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD yang dimana PDIP merupakan partai pengusung Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024. Dalam rapat itu hadir juga Puan Maharani serta beberapa politisi lainnya di Gedung High End, Kota Jakarta Pusat, pada 25 Oktober 2023.
Kategori : Hoaks
Link counter:
https://www.youtube.com/shorts/fm1L2SsfI_o